Thursday, January 10, 2013

tugas 109-komunikasi


109.KOMUNIKASI PEMASARAN

Definisi Komunikasi Pemasaran Menurut Para Ahli

Menurut Stanton yang dikutip oleh Djaslim Saladin dan
Yevis Marti Oesman (1991; 194) Komunikasi Pemasaran adalah
kombinasi dari penjualan tata muka, periklanan, promosi penjualan,
publisitas dan hubungan masyarakat yang membantu pencapaian
tujuan perusahaan.
Djasmin Saladin (2001; 123) Komunikasi Pemasaran adalah
aktivitas yang berusaha menyebarkan informasi, mempengaruhi
dan membujuk atau mengingatkan pasan sasaran atas perusahaan
dan produknya agar bersedia menerima, membeli loyal pada
produk yang ditawarkan perusahaan yang bersangkutan.

Komunikasi Pemasaran menurut Sofyan Assauri
(1996:243) adalah “Kombinasi strategi yang paling baik dari unsurunsur
pnomosi tersebut, maka untuk dapat efektifnya promosi
dilakukan oleh suatu perusahaan, perlu ditentukan terlebih dahulu
peralatan atau unsur promosi apa saja yang sebaiknya digunakan
dan bagaimana pengkombinasian unsur-unsur tersebut agar
hasilnya dapat optimal”.

William G. Nickels dalam bukunya Marketing Communication and Promotion (1984) mendefinisikan komunikasi pemasaran sebagai berikut: proses pertukaran informasi yang dilakukan secara persuasif sehingga proses pemasaran dapat berjalan secara efektif dan efisien (Purba, dkk, 2006: 126).

Menurut Paul Smith , Chris Berry dan Alan Pulford komunikasi pemasaran
adalah hubungan sistematis antara sebuah bisnis dan pasarnya, dimana pelaku pasar
memasang beberapa ide-ide yang luas, desain-desain, pesan-pesan, media, potonganpotongan,
bentuk-bentuk dan warna-warna, keduanya untuk mengkomunikasikan ide-ide dan
untuk merangsang persepsi khusus tentang produk dan layanan-layanan oleh individual
masyarakat yang telah dikumpulkan atau disatukan kedalam sebuah target pasar.

No comments:

Post a Comment